Dilihat 130
DESKRIPSI
Keselamatan Ketenagalistrikan adalah segala upaya atau langkah pemenuhan standardisasi peralatan dan pemanfaat tenaga listrik, pengamanan instalasi tenaga listrik, dan pengamanan pemanfaat tenaga listrik untuk mewujudkan kondisi andal dan aman bagi instalasi, aman dari bahaya bagi manusia dan makhluk hidup lainnya, serta ramah lingkungan. Sertifikasi kompetensi menjadi instrumen penting dalam mengukur, mengakui, dan meningkatkan standar dalam bidang professional di Ketenagalistrikan. PT Cakra Biwa Consultant siap membantu anda dalam penyelenggaraan Pelatihan Teknis Dan Sertifikasi Petugas Tanggap Darurat K3 Pada SMK2 Pembangkit Tenaga Listrik.
Segera daftarkan diri Anda untuk mengikuti pelatihan ini dan tingkatkan kompetensi profesional Anda! Hubungi kami untuk informasi lebih lanjut dan pendaftaran.