Registration
Cakra Biwa Consultant

Pembinaan dan Sertifikasi Operator Penggerak Mula Kelas 1 : Genset atau Motor Diesel by KEMNAKER RI

13 - 17 Januari 2026

Pembinaan dan Sertifikasi Operator Penggerak Mula Kelas 1 : Genset atau Motor Diesel by KEMNAKER RI
Dilihat 123
Cakra Biwa Consultant

Pembinaan dan Sertifikasi Operator Penggerak Mula Kelas 1 : Genset atau Motor Diesel KEMNAKER RI

Sertifikasi Operator Genset atau Motor Diesel KEMNAKER RI

Penggunaan genset dan motor diesel sebagai penggerak mula memiliki peran penting dalam menunjang keberlangsungan operasional di berbagai sektor industri. Namun, pengoperasian peralatan ini memiliki potensi bahaya tinggi apabila tidak ditangani oleh tenaga kerja yang kompeten. Untuk itu, Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia (KEMNAKER RI) mewajibkan adanya sertifikasi resmi melalui Pembinaan dan Sertifikasi Operator Penggerak Mula Kelas 1, guna memastikan operator memahami aspek teknis sekaligus penerapan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3).

Sebagai bagian dari komitmen dalam meningkatkan kualitas tenaga kerja dan kepatuhan perusahaan terhadap regulasi, PT Cakra Biwa menyelenggarakan program pembinaan ini agar peserta memiliki pengetahuan, keterampilan, dan sertifikasi resmi dari KEMNAKER RI. Dengan sertifikasi tersebut, operator diharapkan mampu mengoperasikan serta merawat genset maupun motor diesel secara aman, efisien, dan sesuai standar, sehingga produktivitas kerja tetap terjaga sekaligus meminimalkan risiko kecelakaan kerja.

MATERI Pembinaan dan Sertifikasi Operator Penggerak Mula Kelas 1 : Genset atau Motor Diesel by KEMNAKER RI

I. Kelompok Dasar
  1. Kebijakan dan Dasar-dasar K3
  2. Peraturan Perundangan Pesawat Tenaga dan Produksi
    • Undang-Undang No.1 Tahun 1970
    • Permenaker No.38 Tahun 2016
II. Kelompok Inti
  1. Pengetahuan Dasar Penggerak Mula
  2. Dasar-dasar Kelistrikan (Instalasi Listrik)
  3. Perangkat Keselamatan Kerja (Safety Devices)
  4. Trobleshooting
  5. Sebab-sebab Kecelakaan pada Penggerak Mula
  6. Sistem Pengendalian dan Pengoperasian Aman
  7. Pemeliharaan, Pemeriksaan dan Pengujian
III. Kelompok Penunjang
  1. Lingkungah Kerja dan Pengendaliannya
  2. Dasar-dasar Perhitungan Kapasitas
  3. Pengetahuan Job Safety Analysis
IV. Ujian
  1. Teori
  2. Praktek

PERSYARATAN PESERTA Pembinaan dan Sertifikasi Operator Penggerak Mula Kelas 1 : Genset atau Motor Diesel by KEMNAKER RI

  1. Pendidikan minimal SLTA atau sederajat
  2. Pengalaman kerja minimal 3 tahun
  3. Berbadan sehat
  4. Berkelakuan Baik
  5. Bekerja penuh di instansi yang bersangkutan
  6. Lulus seleksi dari Tim Penilai
Untuk keperluan pembuatan Sertifikat dan Lisensi sebagai Operator Genset, makan para Peserta diharuskan menyiapkan:
  1. Pas Photo (background berwarna MERAH)
  2. Copy Ijazah terakhir
  3. Copy KTP masih berlaku
  4. Surat Keterangan sehat dari Dokter terbaru
  5. Surat Keterangan kerja dari perusahaan yang bersangkutan sesuai dengan sertifikasi yang akan di ikuti.
  6. Menandatangani Pakta Integritas (Form disediakan)
  7. Membawa laptop untuk ujian
  8. Peserta wajib mengikuti seluruh kegiatan sertifikasi dari awal sampai selesai

🔗 Segera Daftar & Konsultasi Gratis untuk Pembinaan dan Sertifikasi Operator Penggerak Mula Kelas 1 : Genset atau Motor Diesel by KEMNAKER RI bersama Tim PT Cakra Biwa

🧠 Kompeten itu bukan opini, tapi bukti!

Link Pelatihan dan Sertifikasi Kompetensi Tenaga Teknik Ketenagalistrikan (SKTTK) - Operator senior lokal Unit PLTD Kecil

Jadwal Pelatihan Pembinaan dan Sertifikasi Operator Penggerak Mula Kelas 1 : Genset atau Motor Diesel by KEMNAKER RI

Tanggal Tempat Kota
13 - 17 Januari 2026 - -
10 - 14 Februari 2026 - -
10 - 14 Maret 2026 - -
21 - 25 April 2026 - -
19 - 23 Mei 2026 - -
16 - 20 Juni 2026 - -
14 - 18 Juli 2026 - -
11 - 15 Agustus 2026 - -
15 - 18 September 2026 - -
13 - 17 Oktober 2026 - -
17 - 21 November 2026 - -
15 - 19 Desember 2026 - -
Form Pendaftaran pelatihan di cakra

Formulir Pendaftaran

Silahkan isi FORMULIR PENDAFTARAN berikut dengan data yang benar agar
Kami dapat konfirmasi ulang kembali via email, WA maupun telepon.

Form Data Personal

Personal Data

*Harus diisi

Form Data Materi Training

Data Materi Training

*Harus diisi

Form Data Materi 2 Training

Pastikan data yang diisi sudah benar agar Kami konfirmasi ulang kembali via email, WA maupun telepon terimakasih.

HUBUNGI KAMI

Komplek Pertokoan Ruko Tritunggal No. T7, Jotawang, Bantul, Yogyakarta 55188

Phone : 0811 2949 265