
Dilihat 71
DESCRIPTION
Pelatihan “Risk-Based Thinking untuk Manajer dan Supervisor” yang diselenggarakan oleh PT Cakra Biwa Consultant dirancang untuk membantu manajemen lini memahami bagaimana menerapkan pola pikir berbasis risiko dalam pengambilan keputusan sehari-hari. Pendekatan Risk-Based Thinking (RBT) sangat penting dalam memastikan proses operasional berjalan secara konsisten, aman, dan efektif, serta selaras dengan standar manajemen modern seperti ISO 9001, ISO 31000, dan prinsip-prinsip manajemen risiko perusahaan.TUJUAN
- Memahami konsep Risk-Based Thinking dalam konteks manajemen operasional.
- Mengidentifikasi potensi risiko pada proses dan aktivitas kerja.
- Melakukan penilaian risiko secara efektif untuk mendukung pengambilan keputusan.
- Menerapkan RBT dalam perencanaan, pelaksanaan, evaluasi, dan perbaikan proses.
- Membuat tindakan mitigasi untuk mengurangi dampak risiko secara terukur.
- Membangun budaya kerja yang proaktif terhadap risiko dan peluang.
MATERI
- Pengantar Risk-Based Thinking
- Definisi dan prinsip dasar RBT
- Perbedaan RBT dengan manajemen risiko tradisional
- Peran RBT dalam budaya kerja modern
- Hubungan RBT dengan standar ISO 9001 & ISO 31000
- Konsep Dasar Risiko dalam Manajemen
- Pemahaman risiko, peluang, dan ketidakpastian
- Klasifikasi risiko operasional, strategis, dan teknis
- Faktor internal dan eksternal yang mempengaruhi risiko
- Contoh risiko di berbagai departemen Perusahaan
- Teknik Identifikasi Risiko
- Metode identifikasi risiko (brainstorming, checklist, flow analysis)
- Identifikasi potensi risiko pada proses kerja
- Penyusunan daftar risiko operasional
- Latihan identifikasi risiko melalui studi kasus
- Penilaian & Pengukuran Risiko
- Matriks risiko (probabilitas × dampak)
- Menentukan tingkat risiko dan prioritas mitigasi
- Penilaian risiko kualitatif & kuantitatif
- Contoh penilaian risiko pada proses nyata
- Penerapan Risk-Based Thinking pada Proses
- RBT dalam perencanaan, operasional, dan evaluasi
- Menghubungkan RBT dengan KPI dan objektif departemen
- Analisis risiko berbasis proses (process-based risk analysis)
- Contoh penerapan pada aktivitas harian supervisor/manajer
- Mitigasi Risiko & Pengendalian Operasional
- Teknik menyusun tindakan mitigasi risiko
- Tindakan preventif vs tindakan korektif
- Monitoring efektivitas pengendalian
- Membuat rencana mitigasi yang terukur dan realistis
- Implementasi RBT di Perusahaan
- Integrasi RBT dalam budaya organisasi
- RBT dalam perbaikan berkelanjutan (PDCA Cycle)
- Peran pemimpin dalam pengelolaan risiko
- Membangun lingkungan kerja yang proaktif terhadap risiko
Jadwal Pelatihan Online Training - Risk Based Thinking untuk Manajer dan Supervisor
| Tanggal | Tempat | Kota |
|---|---|---|
| 5 - 6 Januari 2026 | - | - |
Formulir Pendaftaran
Silahkan isi FORMULIR PENDAFTARAN berikut dengan data yang benar agar
Kami dapat konfirmasi ulang kembali via email, WA maupun telepon.
HUBUNGI KAMI
Komplek Pertokoan Ruko Tritunggal No. T7, Jotawang, Bantul, Yogyakarta 55188
Phone : 0811 2949 265
Email : marketing1@cakrabiwa.co.id
