
Dilihat 94
Price Analysis and Cost Estimation for Procurement Decision
Melalui pelatihan dari PT Cakra Biwa Consultant sebagai penyelenggara pelatihan resmi, peserta akan memperoleh pemahaman mendalam tentang analisis harga (price analysis) dan estimasi biaya (cost estimation) dalam pengambilan keputusan pengadaan barang dan jasa. Pelatihan ini dirancang untuk membantu staf dan manajer pengadaan agar mampu menilai kewajaran harga penawaran vendor, menganalisis komponen biaya produksi atau jasa, serta mengidentifikasi peluang efisiensi biaya tanpa mengurangi kualitas. Dalam lingkungan bisnis yang kompetitif, kemampuan untuk melakukan price breakdown, cost benchmarking, dan total cost of ownership (TCO) analysis sangat penting agar keputusan pembelian lebih objektif, transparan, dan bernilai strategis. Dengan mengikuti pelatihan in,i peserta akan mampu meningkatkan kemampuan analitis dan profesionalisme dalam proses evaluasi harga, sekaligus memastikan keputusan pengadaan sesuai dengan prinsip efisiensi, efektivitas, dan akuntabilitas perusahaan.TUJUAN
- Memahami konsep dasar analisis harga dan estimasi biaya dalam proses pengadaan.
- Membedakan antara price analysis (analisis harga) dan cost analysis (analisis biaya).
- Mampu mengidentifikasi komponen biaya langsung dan tidak langsung dalam sebuah penawaran vendor.
- Menggunakan metode cost estimation yang tepat untuk menilai kewajaran harga.
- Melakukan perbandingan harga dan benchmarking antar vendor secara objektif.
- Menyusun analisis kewajaran harga sebagai dasar rekomendasi pengambilan keputusan pembelian.
- Mendukung proses negosiasi harga dengan data dan analisis yang kuat
MATERI
- Introduction to Price and Cost Analysis
- Peran analisis harga dan biaya dalam fungsi pengadaan.
- Hubungan antara efisiensi biaya dan efektivitas keputusan pembelian.
- Konsep dasar: Price Analysis vs. Cost Analysis vs. Total Cost of Ownership (TCO).
- Faktor-faktor yang memengaruhi struktur harga vendor.
- Understanding Cost Structure in Procurement
- Jenis biaya: langsung, tidak langsung, tetap, dan variabel.
- Komponen harga penawaran: material, tenaga kerja, overhead, profit margin, dan pajak.
- Identifikasi cost driver utama dalam berbagai kategori pembelian (barang, jasa, proyek).
- Price Analysis Techniques
- Metode perbandingan harga antar vendor (competitive price analysis).
- Analisis harga historis dan tren pasar.
- Benchmarking harga industri dan indeks biaya (cost index).
- Analisis harga dengan pendekatan nilai (value-based pricing).
- Cost Estimation Methodologies
- Estimasi biaya berdasarkan spesifikasi teknis dan volume kebutuhan.
- Bottom-up costing dan top-down costing approach.
- Estimasi biaya berdasarkan aktivitas (Activity-Based Costing).
- Penggunaan software dan template estimasi biaya pengadaan.
- Evaluating Fair and Reasonable Price
- Langkah-langkah menilai kewajaran harga penawaran.
- Analisis bid evaluation dan price justification report.
- Parameter penilaian dalam tender dan pembelian langsung
- Dokumentasi dan pelaporan hasil analisis harga.
- Negotiation Support Through Cost Analysis
- Menggunakan hasil analisis biaya untuk memperkuat posisi negosiasi.
- Identifikasi area penghematan dan potensi cost reduction.
- Strategi komunikasi dengan vendor berdasarkan data biaya yang valid.
- Total Cost of Ownership (TCO) Analysis
- Konsep dan manfaat TCO dalam pengadaan strategis.
- Komponen biaya tersembunyi (hidden cost): logistik, pemeliharaan, downtime, disposal.
- Integrasi TCO dalam pengambilan keputusan jangka panjang.
- Case Study
Formulir Pendaftaran
Silahkan isi FORMULIR PENDAFTARAN berikut dengan data yang benar agar
Kami dapat konfirmasi ulang kembali via email, WA maupun telepon.
HUBUNGI KAMI
Komplek Pertokoan Ruko Tritunggal No. T7, Jotawang, Bantul, Yogyakarta 55188
Phone : 0811 2949 265
Email : marketing1@cakrabiwa.co.id
