
Dilihat 91
DESKRIPSI
Dalam menjalin hubungan dengan manusia, tak lepas dari persoalan mengenai sumber dayanya. Keseharian persoalan sumber dayanya di Indonesia berkutat dengan komptensi sumber daya. Kompetensi ini meliputi aspek pengetahuan, keterampilan, sikap, dan perilaku karyawan. Dalam arti luas, kompetensi ini akan terkait dengan strategi organisasi dan pengertian kompetensi ini dapatlah dipadukan dengan soft skill, hard skill, social skill dan mental skill. Hardskill mencerminkan pengetahuan dan keterampilan fisik sumber daya manusia, soft skill menunjukkan intuisi, kepekaan sumber daya manusia, social skill menunjukkan keterampilan dalam hubungan sosial sumber daya manusia, mental skill menunjukkan ketahanan mental sumber daya manusia. Organisasi hidup di dalam lingkungan yang secara terus-menerus mempengaruhi keberadaan dan kelangsungan hidupnya. Untuk itu organisasi haruslah senantiasa melakukan upaya-upaya yang dapat memperkuat keberadaanya di dalam lingkungannya. Pelatihan ini akan memberikan pemahaman mengenai Development Program Based on Competency yang tepat dalam melakukan kemampuan perusahaan untuk mencapai tujuan bersama perusahaan.TUJUAN
Setelah mengikuti pelatihan yang diselenggarakan PT Cakra Biwa Consultant peserta diharapkan mampu:- Memahami konsep Development Program Based on Competency secara tepat dan dapat mengaplikasikannya dalam dunia kerja;
- Mampu menganalisa suatu pekerjaan sesuai berdasarkan profil komptensi yang dibutuhkan;
- Mampu mengidentifikasi jalur karir berdasarkan pengelompokkan posisi
MATERI PELATIHAN
- Konsep Development Program Based on Competency
- Perencanaan Kompetensi Sumber Daya Manusia
- Pengorganisasian Komptensi Sumber Daya Manusia
- Pengembangan Kompetensi
- Evaluasi Development Program
- Implementasi langkah strategi secara konsisten dan sistematis
Formulir Pendaftaran
Silahkan isi FORMULIR PENDAFTARAN berikut dengan data yang benar agar
Kami dapat konfirmasi ulang kembali via email, WA maupun telepon.
HUBUNGI KAMI
Komplek Pertokoan Ruko Tritunggal No. T7, Jotawang, Bantul, Yogyakarta 55188
Phone : 0811 2949 265
Email : marketing1@cakrabiwa.co.id
