Registration
Cakra Biwa Consultant

Asset Management

Asset Management
Dilihat 354
Cakra Biwa Consultant
DESCRIPTION Asset management atau aspek property merupakan sebuah langkah manajerial yang harus dilakukan seorang manajer keuangan saat ini, didalam merencanakan, mengelola, dan mengevaluasi kinerja aset perusahaan secara efektif dalam upaya peningkatan nilai yang akan memberikan kontribusi pada efisiensi penggunaan kapital, nilai ekonomi sumber daya, produktifitas dan kualitas. Kegiatan manajemen ini juga ditujukan dalam rangka meningkatkan kontrol atau pengawasan terhadap aktiva tetap dan revaluasinya yang berbasis nilai pasar. Fixed Asset (Aktiva tetap) adalah kekayaan perusahaan yang memiliki wujud (tangible fixed assets), mempunyai manfaat ekonomis lebih dari satu tahun, dan diperoleh perusahaan untuk melakukan kegiatan perusahaan, bukan untuk dijual kembali. Dalam kaitan ini Manajemen Aset diartikan sebagai suatu kegiatan manajemen dalam mengelola penggunaan dana yang ditujukan dalam rangka meningkatkan control atau pengawasan terhadap aktiva tetap dan revaluasi aktiva tetap yang disesuaikan dengan nilai wajar yang berbasis pada nilai pasar. Asset Management yang efektif akan memberikan kontribusi pada efisiensi penggunaan kapital, nilai ekonomi sumber daya, produktifitas, dan kualitas serta merupakan masukan yang berharga bagi pengambilan keputusan stratejik sehingga dapat mengelola asset yang dimiliki secara efisien. Dengan demikian, diharapkan akan dapat dicapai produktifitas maksimum melalui seluruh siklus hidup asset. OBJECTIVE • Memberikan pemahaman dalam pengelolaan asset/aspek property yang professional • Membekali peserta bagaimana melakukan perencanaan, pengelolaan dan pengevaluasian atas kinerja aset perusahaan dengan teknik penilaian & penyusutan aset dsb • Membekali pemahaman komprehensif dan pondasi berpikir yang kokoh dalam pengambilan keputusan strategis berkenaan dengan optimalisasi utilitas aset perusahaan • Memberikan pemahaman mengenai struktur, tugas dan tanggung jawab pengelola aset COURSE OUTLINE 1. Defining Asset Management/Aspek Property 2. Ruang Lingkup Dan Struktur Organisasi Pengelolaan Aset 3. Fungsi, Tugas, Dan Tanggung Jawab Analisanya 4. Menghitung dan Menilai Aset Perusahaan 5. Internal Control 6. Dokumen Dalam Transaksi Aktiva tetap 7. Jaringan Yang Terkait Dalam Manajemen Aset 8. Tactical Asset Management Decision Making 9. Metode Depresiasi 10. Case Study and Sharing Experience   TRAINING METHOD Presentation Discussion Case Study Evaluation FACILITIES Training Kit Handout Certificate 1 X Lunch 2 X Coffee Break Souvenir
Form Pendaftaran pelatihan di cakra

Formulir Pendaftaran

Silahkan isi FORMULIR PENDAFTARAN berikut dengan data yang benar agar
Kami dapat konfirmasi ulang kembali via email, WA maupun telepon.

Form Data Personal

Personal Data

*Harus diisi

Form Data Materi Training

Data Materi Training

*Harus diisi

Form Data Materi 2 Training

Pastikan data yang diisi sudah benar agar Kami konfirmasi ulang kembali via email, WA maupun telepon terimakasih.

HUBUNGI KAMI

Komplek Pertokoan Ruko Tritunggal No. T7, Jotawang, Bantul, Yogyakarta 55188

Phone : 0811 2949 265