
Dilihat 86
DESKRIPSI
Pelatihan ini merupakan pengembangan dari pelatihan sebelumnya mengenai dasar-dasar Total Quality Management (TQM), maka dari itu dalam pelatihan ini melengkapi dasar-dasar Total Quality Management (TQM) yang menyediakan berbagai bahan untuk menggeser paradigma karyawan dan para pimpinan dalam memandang lingkungan bisnis global sekarang ini. Selain itu prinsip-prinsip manajemen baru yang pas diberikan agar peserta mampu mengelola organisasi yang mengarungi lingkungan bisnis yang turbulen.TUJUAN
Setelah mengikuti pelatihan yang diselenggarakan PT Cakra Biwa Consultant peserta diharapkan mampu menggunakan konsep-konsep manajemen baru dalam melaksanakan tugas dan pekerjaannya sehari-hari. Di samping itu, peserta diharapkan mampu untuk membangun managerial skill, guna melaksanakan: 1) mendesain produk dan jasa yang sesuai dengan kebutuhan customer, 2) memasarkan produk dan jasa tersebut secara efektif kepada customer.MATERI PELATIHAN
- Mindset yang paling sesuai dengan lingkungan bisnis
- Customer mindset
- Continuous improvement mindset
- Employee empowerment mindset
- Kemitraan usaha
- Mitos tentang hubungan bisnis
- Mindset yang mendasari kemitraan usaha
- Strategic cost reduction
- Belajar dari kegagalan di masa lalu
- Mengapa strategic cost reduction itu penting?
- Effective management control systems
- Proses desain sistem pengendalian
- Pergeseran konsep pengendalian
- Activity-based budgeting dan Activity-based management
- Pengembangan organisasi yang pas untuk menghadapi lingkungan bisnis kontemporer.
TRAINING METHOD
Presentation Discussion Case Study EvaluationFACILITIES
Training Kit Handout Certificate Lunch + 2x Coffee Break SouvenirFormulir Pendaftaran
Silahkan isi FORMULIR PENDAFTARAN berikut dengan data yang benar agar
Kami dapat konfirmasi ulang kembali via email, WA maupun telepon.
HUBUNGI KAMI
Komplek Pertokoan Ruko Tritunggal No. T7, Jotawang, Bantul, Yogyakarta 55188
Phone : 0811 2949 265
Email : marketing1@cakrabiwa.co.id
